A. Pengertian
Hipertensi
Adalah gangguan pada
system peredaran darah dimana tekanan darah abnormal dengan ristolik lebih dari
140 mmHg dan diastolic lebih dari 90 mmHg.
B. Penyebab
Penyakit Hipertensi
1. Pola
hidup yang tidak seimbang, misalnya kebiasaan merokok dan minum beralkohol,
stress berlebih
2. Faktor
keturunan
3. Obesitas
4. Faktor
usia yang semakin tua
5. Aktivitas
rendah
C. Bahan
Makanan Pantang
1. Sumber
hidrat arang, seperti roti, jagung, kripik, kentang
2. Sumber
protein hewani, seperti sosis, daging asap, daging kambing, kornet, sarden,
ikan asin
3. Bahan
makanan tinggi lemak, seperti keju, mentega, margarin, tauco
4. Sayuran
yang diawetkan, seperti sawi asin, acar, asinan, sayuran kaleng
5. Buah-buahan
yang diawetkan
6. Bumbu
yang mengandung natrium tinggi seperti garam, terasi, MSG, saus
7. Minuman
yang mengandung kafein dan alkohol
D. Bahan
Makanan yang Dianjurkan
1. Sumber
hidrat arang berupa nasi, kentang, tepung
2. Sumber
protein hewani seperti daging dapi, ayam, telur
3. Sumber
protein nabati seperti tahu, tempe, kacang hijau, kacang kedelai
4. Semua
sayuran dan buah segar
5. Semua
bumbu dan rempah
6. Minuman
teh
E. Contoh
Menu
1. Makan
pagi :
-
Nasi
-
Gudeg telur
-
teh
2. Makan
siang :
-
Nasi
-
Asem-asem
-
Pepes ikan
-
Tahu/tempe goreng
-
Mix fruit
3. Makan
malam :
-
Nasi
-
Ca sayur
-
Gadon daging
-
Juice buah dan sayur
Tidak ada komentar:
Posting Komentar